Biaya Pendidikan

Biaya Pendidikan Mahasiswa Baru

Program Magister (S2) dan Program Doktor (S3)

Tahun 2022 / 2023

 

Biaya Pendidikan

 PROGRAM MAGISTER (S2)
  1. Sumbangan Pengembangan Pendidikan (SPP) per semester sebesar
    Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah)
  2. Biaya Orientasi Mahasiswa Baru sebesar Rp. 600.000,- (enam ratus ribu rupiah)
  3. Khusus bagi yag tidak ulus tes masuk Bahsa Arab namun dinyatakan diterima sebagai mahasiswa baru dikenakan biaya matrikulasi Bahasa Arab (IMKA) sebesar Rp. 500.000,- (lima rtus ribu rupiah) dibayarkan saat daftar ulang.
  4. Khusus bag yang tidak lulus tes masuk Bahasa Inggris namun dinyatakan diterima sebagai mahasiswa baru dikenakn biaya matrikulasi Bahasa Inggris (OEFL) sebesar Rp 500.000,- (lima ratus ribu rupiah) dibayarkan saat daftar ulang
  5. SPP S2 Sudah Mencangkup Biaya :
  • Ujian Proposal
  • Ujian Tesis

 

PROGRAM DOKTOR (S.3)

  1. Biaya normal S3 (6 semester) sebesar Rp. 66.000.000,- (enam puluh enam juta rupiah), biaya tersebu dibayarkan melalui Sumbangan Pengembangan Pendidikan (SPP) per semester (semester 1 s/d semester 6) sebesar Rp. 11.000.000,- (sebelas juta rupiah). Jika masa studi melebihi 6 semester, mulai semester 7 dan seterusnya SPP S3 per semester dibayarkan sebesar 50% atau Rp. 5.500.000,- (lima juta lima ratus ribu rupiah).
  2. Biaya Orieentasi Mahasiswa Barus sebesar Rp. 600.000,- (enam ratus ribu rupiah)
  3. Khusus bagi yang belum lulus tes masuk bahasa Arab namun dinyatakan diterima sebagai mahasiswa baru dikenakan biaya matrikulasi/kursus bahasa Arab (IMKA) sebesar Rp. 600.000,- (enam ratus ribu ribu rupiah) dibayarkan saat daftar ulang
  4. Khusus bagi yang tidak lulus tes masuk bahasa Inggris namun dinyatakan diterima sebagai mahasiswa baru dikenakan biaya matrikulasi/kursus bahasa Inggris (TOEFL) sebesar Rp. 600.000,- (enam ratus ribu ribu rupiah) dibayarkan saat daftar ulang
  5. SPP S3 Sudah Mencakup Biaya :
  • Ujian Kompre
  • Ujian Tertutup Disertasi
  • Ujian Proposal
  • Ujian Terbuka Disertasi
Silahkan Hubungi Kami